25 Aug Acara ITJ di Jogja dan Bekasi, 26 dan 27 Agustus 2017
Pasca Silatnas 5-6 Agustus 2017, #IndonesiaTanpaJIL memang tengah kembali menggiatkan aktivitasnya di setiap chapter. Kali ini, ada dua acara menarik pada hari Sabtu dan Ahad (26 dan 27 Agustus 2017), masing-masing di Jogja dan Bekasi. ITJ Jogja akan mengadakan kajian pemikiran Islam di Teras Dakwah, menghadirkan seorang dosen UIN Sunan Kalijaga, Yogyakarta, yang akan membahas...